Latar Belakang JANGKAR Berawal dari keprihatinan kondisi social dan ekonomi masyarakat urban, maka berdirilah komunitas gerakan kemanusiaan dikalangan masyarakat pinggiran yang telah disepakati bersama oleh tiap komunitas di Jabodetabek yang diberi nama JANGKAR atau Jaringan Anak Pinggiran.Jangkar yang yang baru-baru ini telah diresmikan pada tanggal 06 Juni 2009 adalah sebuah wahana tempat mengekspresikan kereasi anak-anak pinggiran yang diselenggarakan oleh komunitas kerja anak, dan remaja. JANGKAR yang baru memiliki beberapa komunitas yang membantu yaitu Ciliwung Merdeka, Sanggar Anak Akar,...